Lasem 1 Agustus 2018
Bertempat di Balai Desa Sriombo telah di laksanakan pengambilan sumpah janji dan pelantikan perangkat desa oleh Kepala Desa Sriombo Suryo Anik terhadap Muhammad Hanif dengan jabatan perangkat desa sebagai Kasi Pemerintahan Desa Sriombo
Acara tersebutdi hadiri oleh Camat Lasem Harjono, SH MM, Kasi Tata Pemerintahan Tasmiran, Kasi Trantib Mastur dan lembaga Desa Sriombo.
Camat lasem menyampaikan sedikit pesan kepada Perangkat baru antara lain setelah dilantik diharap prilaku bisa menjadi teladan yang baik pada masyarakat.