Pada hari Kamis tgl.12 April 2018 pukul 09.00 s/d 12.00 Wib bertempat di Pendopo Kecamatan Lasem Kab.Rembang telah dilaksanakan Silaturohmi Toga/Tomas Dan Umara Se Kecamatan Lasem yang dihadiri 150 orang.
Hadir dalam acara al :
Kapolres Rembang AKBP Fungki Buwono Santoso SH,SIK,MSI, Ka.Kemenag Rembang Bp, Ketua MUI Kab.Rembang KH.Drs,Munif Muslih, Forkopimca Lasem, Ketua FKUB Kab.Rembang KH.Masyhuri, Ketua MUI Lasem H.Ahmad Noufal Hakhim, KH.Abdul Rozak, KH.Imam Sof’wan, KH.Zihafudin Ahmad Ma’soem, KH.Nur Ali
Sambutan Ketua MUI Lasem al :
Ucapan terima pada tamu undangan yang hadir terutama Muspika dan jajaranya yang sudah menyiapkan tempat untuk acara silahturohmi ini semoga mendapat barokah dari Allah SWT dan safaat dari Nabi Muhamad SAW. Arti semua itu kita yang datang disini untuk selalu mengingat ajakan untuk berbuat baik diantara kita dan kepada Allah SWT.
Sambutan Camat Lasem al :
Ucapan terima kasih pada Polres Rembang yang sudah mengadakan acara ini di Kecamatan Lasem dan ucapan terima kasih pula pada semua yang hadir.
Dalam acara ini kami mengajak para tokoh yang hadir untuk menghadapi era global yang berbagai hal masuk yaitu medsos, iptek dan pengaruh global lainya, semua itu kita memfilter hal tersebut. Untuk membek’up hal tersebut pendapat saya pesan beberapa hal yaitu ( Ibu-ibu jangan menitipkan bayi pada orang lain hak asuh kita sendiri, Penangananan anak punk, kita pertahankan budaya kita ) kusus Lasem yaitu Lasem tetap Lasem.
Sambutan Ketua MUI Rembang al :
Tujuan kita adakan acara ini adalah mengajak para tokoh untuk menciptakan kondisi yang kondusif, aman dan damai, jangan sampai tercipta situasi konflik horizontal, yang akan memecah belah persatuan dan kesatuan. Dalam agama memilih pemimpin sudah menjadi hak, namun dalam even ini jangan sampai setiap pemilu dll, dibuat menjadi konflik.
Sambutan Kapolres Rembang al :
Dalam acara ini saya hanya menambahkan sedikit yaitu apa yang disampaikan Ketua MUI Rembang baru-baru ini marak berita-berita hoax, dalam refrensi munculnya fitnah untuk menjatuhkan seseorang. Dalam menghadapi pilkada yang akan datang biar terhindar kekerasan dalam pemilu dan perlu kita menjaga jangan ada isu yaitu Suku, ras dan agama seperti terjadi kemarin pilkada DKI seolah-plah Jakarta mau hancur,masing-masing ketakutan,itu semua cuma sebuah isu.
c. Dalam pilkada Jateng saya mengajak pada seluruh ulama untuk mengajak santrinya ikut menciptakan kondisi aman dan kondusip,hindari isu terorisme,hoax dan sebagainya.
9.Sambutan Ka.Kemenag Rembang al :
a. Dalam suasana dipagi ini Alkamdulillah terasa sejuk sehingga sudah menandakan untuk menciptakan kondisi damai,aman dan hidup rukun,kita sejak kecil dididik dengan yaitu keseimbangan.memikirkan untung ruginya.dan berfikir untuk keselamatan,dan rasa kekwatiran.
b. Kita sadar hidup di Rembang dan negara kita hidup berdampingan dengan yang lain,banyak perbrdaan diantara kita.dan selalu menyikapi dengan arip,biar tercipta kondisi tentram dan damai diantara kita.
c. Dalam menyikapi semua itu kemenag mengambil kesimpulan,selalu memberi tenaga penyuluh kepada masyarakat dan kami mengajak pada semua pihak unsur pelayanan masyarakat sepeti Polri dan TNI untuk bersinergi.
d. Sekarang muncul fenoma yaitu orang jauh dari agama dan orang yang kurang pemahaman dalam agama,sehingga muncul paham seperti radikalisme.dan prinsipnya kita mengajak hidup selalu damai ,selara,serasi;seimbang tetap kita pertahankan.
Sambutan Ketua FKUB Rembamg
Saat ini banyak munculnya fenomena anak yang kurang paham agama dan Pancasila, untuk mewujutkan kita biar paham hal itu,kita bekerja sama dengan beberapa unsur untuk melakukan berbagai hal seperti penyuluhan dan pendidikan karakter anak. yang intinya ulama dan umara bekerjasama untuk menangani hal tersebut.